Cari Resep Ini

Puding Nasi

Bahan :

800ml  air
200g  beras
2,5ltr  susu cair
175g  gula kastor
1,5 sdt  vanili

Taburan :
 
1 sdt  kayu manis bubuk
beberapa lembar daun mint


Cara Membuat :

Panaskan oven pada suhu 180 derajat Celcius.
Masukkan air dan beras ke dalam panci, lalu tutup. Masak di atas api sedang sampai mendidih atau sampai cairan habis dan beras menjadi lembek.

Masukkan susu, gula, dan vanili, aduk sampai rata. Masak tanpa ditutup, didihkan, masak terus sampai menjadi bubur yang matang, lalu angkat.

Tuang ke dalam mangkuk-mangkuk kecil tahan panas volume 250ml, lalu panggang dalam oven selama 15 menit

Menghidangkan :
Taburi setiap mangkuk puding nasi dengan kayu manis bubuk, beri 1-2 daun mint.

0 komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Followers

NetworkedBlogs

  © Blogger templates The Professional Template by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP