Cari Resep Ini

Singkong Santan

Bahan :

1 kg  singkong, kupas, potong 3 cm
1,5 ml  air, didihkan
250g  gula merah, sisir halus
50g  jahe, kupas, iris tipis
1/4 sdt  garam

Kuah Santan :

250 ml  santan, dari 1/2 btr kelapa
3 lbr  daun pandan, sobek-sobek, ikat
1/4 sdt  garam



Cara Membuat :

Masukkan  potongan singkong dalam air mendidih, masak hingga setengah matang.
Masukkan gula merah, jahe, garam, masak sampai gula larut. Kecilkan api, masak terus sambil sesekali diaduk sampai singkong matang dan air gula kental. Angkat, sisihkan

Kuah santan :
Campur santan, pandan, dan garam. Masak sambil diaduk hingga mendidih dan kental. Angkat, biarkan dingin, sisihkan

Taruh singkong di piring saji, siram dengan kuah santan, sajikan.



0 komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Followers

NetworkedBlogs

  © Blogger templates The Professional Template by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP